Berita

MBC EDU : PELATIHAN PEMBUATAN DESSERT TAKO THAI

By ma | September 24, 2022

Merupakan program MA Al Hayatul Islamiyah yang ditujukan untuk seluruh peserta didik supaya lebih siap untuk menghadapi tantangan di masa yang akan datang. Peserta didik diajarkan berbagai macam keahlian dan kemampuan yang dapat menjadi bekal untuk kehidupan di masa yang …

Read More

MBC EDU: PELATIHAN MEMBUAT BUKET

By ma | September 17, 2022

MAHAYIS, Sabtu (17/9/22) terlaksana kegiatan MBC Edu: Pelatihan Pembuatan Bouquet yang diikuti oleh seluruh siswa-siswi MAHAYIS. Kegiatan ini merupakan salah satu bekal bagi seluruh siswa siswa-siswi MAHAYIS supaya menjadi lulusan yang SIAP KERJA, SIAP KULIAH dan bisa bertahan di era …

Read More

PRAKTEK MENGURUS JENAZAH

By ma | September 16, 2022

MAHAYIS, Kamis (15/9/22) telah terlaksana kegiatan praktek mengurus jenazah. Praktek mengurus jenazah merupakan salah satu kegiatan dalam pembelajaran fiqih yang dibimbing oleh Ustadz Syaiful Anwar selaku guru mata pelajaran fiqih. Kegiatan ini diikuti oleh peserta didik yang berada di kelas …

Read More

MBC EDU : Pelatihan Membuat Saos Tomat dan Permen Jahe

By ma | September 3, 2022

MAHAYIS, Sabtu, (3/9/22/) Telah terlaksana kegiatan MBC Edu : Pelatihan Membuat Saos Tomat dan Permen Jahe. Materi pelatihan disampaikan oleh salah satu Alumni MAHAYIS yang saat ini menjadi mahasiswa di ITN Malang atas nama Nur Hijjatul Arofah. Kegiatan pada hari …

Read More

MBC EDU: PELATIHAN DEKORASI

By ma | August 27, 2022

MBC EDU : DECORATION TRAINING MAHAYIS, Sabtu (27/8/22) telah terlaksana kegiatan MBC Edu dengan pemberian pelatihan dengan judul “Decoration Training”. Pelatihan disampaikan oleh Ustadz Syaiful Anwar M.Pd.i dan diikuti dengan antusiasme yang tinggi dari peserta. Kegiatan ini diawali dengan penyampaian …

Read More

PROGRAM KHUSUS KELAS TAHFIDZ MA AL HAYATUL ISLAMIYAH

By ma | August 22, 2022

Program Khusus Kelas Tahfidz MA Al Hayatul Islamiyah merupakan program yang resmi di buka pada 20 Agustus 2022. Program ini adalah wadah bagi ssiwa siwi MA Al Hayatul Islamiyah yang ingin menghafal Al Qur’an. Kelas Tahfidz dibimbing oleh Gus ASR …

Read More

Peserta Didik MA Al Hayatul Islamiyah Menanam Tanaman Hias untuk Menghijaukan Kawasan Madrasah

By ma | August 6, 2022

Madrasah Aliyah Al Hayatul Islamiyah menyelenggarakan kegiatan penanaman tanaman hias yang melibatkan seluruh peserta didik sebagai bagian dari upaya peduli lingkungan dan untuk menghijaukan kawasan madrasah. Kegiatan ini merupakan langkah nyata dalam menggalakkan kesadaran akan pentingnya lingkungan hidup di kalangan …

Read More

KOMPETISI SAIN MADRASAH (KSM)

By ma | August 30, 2021

Apa Itu Kompetisi Sains Madrasah ? Kompetisi Sains Madrasah (KSM) adalah sebuah ajang berkompetisi dalam bidang sains yang diselenggarakan oleh Kementerian Agama Republik Indonesia.Kompetisi Sains Madrasah diselenggarakan mulai dari tahun 2012 hingga tahun 2017 dilakukan secara konvensional dan pelaksanaan Kompetisi …

Read More

PERWIMADA (PERKEMAHAN WIRA KARYA MAARIF DAERAH)

By ma | August 11, 2021

Satuan Komunitas Pramuka Ma’arif NU Jatim Gelar Perkemahan Wirakarya Ma’arif Daerah I Upacara pembukaan Perwimada I secara virtual, Rabu (11/8/2021). (FOTO: tangkap layar zoom) Pewarta: Khusnul Hasana (MG-242) | Editor: Irfan Anshori TIMESINDONESIA, SURABAYA – Satuan Komunitas Pramuka Ma’arif NU Jatim menggelar Perkemahan Wirakarya …

Read More